Red Jelly MS Glow, salah satu brand skincare yang sedang naik daun saat ini menawarkan banyak varian perawatan wajah yang dapat dipilih. Jenis produknya pun sangat beragam dan dapat disesuaikan dengan permasalahan kulit yang sedang dialami. Salah satu di antaranya yaitu MS Glow yaitu Red Jelly Ms Glow.
Sesuai dengan namanya, produk ini memiliki kandungan red jelly, yang dinilai bisa memberikan banyak manfaat baik untuk wajah. Bagi anda yang penasaran dengan manfaat dari produk ini simak terus penjelasannya karena pada artikel ini akan dijelaskan manffat Red jelly MS Glow untuk kulit wajah.
Apa saja manfaat Red Jelly Ms Glow untuk kulit wajah?
Anti Aging
Manfaat pertama yang bisa dirasakan dari pemakaian Flawless Red Jelly MS Glow yaitu sebagai anti aging. Kandungan didalamnya yang berupa Lactobacillus, Pullulan dan Prunus Semulata Extract bisa membantu dalam mempercepat regenerasi sel dan mampu meningkatkan produksi kolagen sehingga membuat kulit terhindar dari penuaan.
Menstabilkan PH wajah
Umumnya, penuaan ditandai dengan kulit kusam sensitif dan juga kering. Adanya riset dari British Journal of Dermatology yang telah dilakuakn. Sebaliknya, wajah yang terlalu asam juga sebenarnya tidak baik sebab bisa membuat wajah memerah, iritasi dan breakout. Dengan penggunaaan Flawless Red Jelly MS Glow, akan menjadi solusi dari masalah ini.
Bisa menyamarkan bekas jerawat dan flek hitam
Kandungan Prunus Semulata Flower Extract yang ada di dalam Flawless Red Jelly MS Glow bisa membantu meningkatkan produksi kolagen yang pastinya hal ini akan berpengaruh pada regenerasi sel kulit mati. Dengan begini, masalah pigmentasi akan turut teratasi sehingga flek hitam dan noda bekas jerawat bisa cepat hilang.
Anti Inflamasi
Manfaat yang terakhir dari penggunaan Red jelly MS Glow ini yaitu sebagai anti inflamasi. Hal ini telah didukung oleh sebuah penelitian yang dilakukan di Ghuangzhou yang menemukan bahwa red jelly mempunyai sifat anti inflamasi yang mampu mencegah terjadinya peradangan pada kulit. Dengan adanya kegunaan ini, kulit anda akan lebih tenang dan terasa lebih halus.